Minggu pagi lepas hujan di subuh hari, Naila kembali berspeda ke Amerta.
Kali ini bawa perbekalan makan dan minum di tasnnya yang dikonsumsi saat beristirahat.
Alhamdulilah sudah ada kemajuan terutama saat ketemu jalan yang berbatu sudah cukup lancar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar